Buncis Siram Telur Asin - Bosan gak sih dengan olahan telur yang itu-itu aja? Telur dadar, mata sapi, atau telur rebus. Berharap cobain menu baru, namun takut ribet sama bahan-bahan yang banyak atau gak punya waktu banyak buat masak. Sekarang kau bisa merasakan olahan telor lezat yang praktis dengan bahan yang mudah didapatkan. Cobain resep di bawah ini yuk!

Buncis Siram Telur Asin Anda bisa memasak Buncis Siram Telur Asin memakai 5 bahan dan 11 langkah. Begini cara buatnya.

Bahan-bahan membuat Buncis Siram Telur Asin

  1. Kamu butuh 1 bungkus buncis (isi sekitar 20).
  2. Siapkan 2 butir telur asin.
  3. Sediakan 5 siung bawang putih.
  4. Siapkan 1/2 sdt merica bubuk.
  5. Anda butuh 1/2 sdt kaldu bubuk.

Cara memasak Buncis Siram Telur Asin

  1. Potong kedua ujung buncis lalu potong serong 3cm. Cuci bersih.
  2. .
  3. Iris tipis bawang putih.
  4. Keluarkan kuning telur lalu haluskan..
  5. .
  6. Tumis bawang putih dengan 3 sdm minyak sampai harum. Angkat bawang..
  7. Goreng buncis pakai minyak bekas goreng bawang putih tadi. Tujuannya supayaa buncis matang dan meresap aroma baputnya. Angkat. Sisihkan dulu..
  8. Tumis bawang putih tadi dengan kuning telur asin. Aduk sampai berbusa. Tambahkan merica bubuk dan kaldu bubuk. Sebentar saja. Tes rasa. Kalau kurang asin boleh tambah garam. Kalau saya tidak pakai garam lagi..
  9. Siram tumisan kuning telur asin di atas buncis..
  10. Foilaaaaaa. Masya Allah enaaak banget. Gurih. Kalau saya cocok banget sama rasanya..
  11. .

Buncis Siram Telur Asin - Mudah sekali bukan membuat Buncis Siram Telur Asin ini? Selamat mencoba. Baca Juga Resep Lainnya di : Resep Olahan Telur